Forkopimda Gelar Rapat Koordinasi Persiapan Pelantikan Bupati/ Wakil Bupati Terpilih Serta Penanganan Tambang Ilegal Di Sumedang

Date:

Share post:

Sumedang. Unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah ( Forkopimda ) berserta pemangku kebijakan melaksanakan Rapat Koordinasi dalam rangka persiapan pelantikan Bupati/ wakil bupati Sumedang terpilih, serta membahas penanganan penggalian tambang ilegal di Sumedang dan antisipasi berbagai bentuk ancaman, tantangan, hambatan, dan gangguan ( ATHG ), yang dilaksanakan di Gedung Negara, kamis 30/1/2025.

Rapat koordinasi ini membahas langkah-langkah strategis guna memastikan proses pelantikan Bupati/ Wakil bupati Sumedang terpilih supaya berjalan dengan aman dan kondusif. Selain itu, juga membahas terkait persoalan tambang ilegal yang berpotensi merusak lingkungan serta menimbulkan risiko bagi masyarakat.

Kapolres Sumedang AKBP Joko Dwi Harsono, S.I.K., S.Hum., yang turut hadir dalam Rapat Koordinasi menegaskan, bahwa pihaknya berkomitmen dalam menjaga keamanan dan ketertiban selama tahapan pelantikan berlangsung, serta dalam menindak aktivitas tambang ilegal yang melanggar hukum.

” Dengan adanya koordinasi ini, diharapkan semua pihak dapat bersinergi untuk menciptakan situasi yang kondusif, aman, dan terkendali di wilayah kabupaten Sumedang, ” tegas Kapolres Sumedang.

( Edy ms)

Bagikan Artikel
Baca Juga  LSM Harimau Siap All Out Dukung Yudi Tahjudin, Tony : " Semua Tuduhan Terhadap Panglima Adalah Fitnah "

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img

Related articles

Pekerjaan Hotmix Jalan di Desa Leuwikidang dari Dana Desa Tahun 2025 Diduga Mark Up Anggaran pada HOK

Majalengka, Menindaklanjuti pemberitaan sebelumnya yang sudah tayang pada media ini dengan judul, "Pekerjaan Hotmix DD di Desa Leuwikidang...

Kepsek dan Komite Sekolah SMKN 2 Lahat Diduga Korupsi Ratusan Juta, APH Diharap Tindaklanjuti!!

Lahat- Sumsel, KJ - Terkuak sudah dengan adanya dugaan korupsi di Lingkup Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 2...

Bupati Sumedang Ajak Warga Manfaatkan Transportasi Umum

Bupati Sumedang, H. Dony Ahmad Munir, mengajak warga masyarakat untuk lebih sering menggunakan kendaraan umum sebagai upaya mengurangi...

Inovasi Ngabret ” Ngajalur Jalan Buat Rakyat , Ekonomi dan Pariwisata ” Program Bupati dan Wabup Majalengka bidang Infrakstruktur

MAJALENGKA, Salah satu program100 hari kerja Bupati Majalengka H. Eman Suherman dan Wakil Bupati Dena Muhamad Ramdhan yang...